Antusiasme terhadap aktifitas Weekend Rolled & Ride yang dibesut gettinlow.com berlanjut dan pada hari Minggu, 13 Juni 2021 kembali dilaksanakan Weekend Rolled & Ride Chapter ke 20 edisi keliling Tol Dalam Kota. Rupanya rute Tol Dalam Kota masih menjadi rute favorit di mana semakin banyak peserta yang ikut minggu ini yaitu sebanyak 34 mobil peserta dengan berbagai jenis mobil yang hadir dari wilayah Jabodetabek dan juga 7 mobil official team gettinlow.

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

Walaupun banyak mobil peserta yang ikut, WRR kali ini cukup 2 kali mengitari Tol Dalam Kota karena para peserta tidak saja tertib dan mengikuti arahan dari team gettinlow yang disampaikan pada saat briefing pagi sebelum berangkat tetapi juga sangat fun sekali semenjak pagi hari. Titik Kumpul WRR pada minggu ini masih di Klub Eksekutif Persada yang berlokasi di kawasan Halim Perdanakusuma Jakarta Timur. Para peserta dan official gettinlow berkumpul pada pukul 06.00 pagi lalu melakukan absensi dan breafing pagi, setelah itu berangkat menuju tol Dalam Kota pukul 07.00 melalui pintu tol Cawang.

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

Setelah semua mobil peserta satu per satu dipastikan sudah ter foto dan masuk dalam video untuk youtube dan tiktok official gettinlow, rombongan berjalan menuju ke titik akhir acara WRR yaitu di area parkir Green Teras TMII melalui tol Jagorawi. Setelah sampai di titik akhir para peserta dan official gettinlow berkumpul untuk berfoto bersama lalu duduk-duduk di area parkir yang sejuk dan rindang sambil berkenalan satu sama lain dan berbincang-bincang. Sambil menunggu semua mobil peserta kembali di foto, para peserta dipersilahkan untuk mencari sarapan atau makan siang di restoran-restoran yang ada di area Green Teras. Setelah itu para peserta dipersilahkan untuk undur diri masing-masing.

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

Weekend Rolled & Ride Chapter 21

Bagi yang belum sempat ikutan di setiap ajang Weekend Rolled & Ride yang selalu diadakan setiap minggunya, jangan khawatir, WRR selanjutnya dapat kamu ikuti pada hari Minggu 20 Juni 2021 mendatang. Segera daftarkan kepersertaan kamu agar keseruannya sebagai anak mobil ibukota dapat kamu nikmati segera! Pendaftaran dapat dilakukan melalui link wrr21.gettinlow.com.


Artikel oleh:
Rana Meilina

Fotografi oleh:
Mommy Lesmana
Putra Dillan

Video oleh:
Vira Amalia

Official On Event:
Mommy Lesmana – Indra Atmadibrata – Vira Amalia – Rana Meilina – Angga Pratama – Putra Dillan – Leo – Genta Hadela – Niko Syahputra – Faza Fadhillah

 

ALBUM FOTO WRR20

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

WEEKEND ROLLED & RIDE CHAPTER 20

Views: 2