Toyota

1977 Toyota Corolla KE30 // Donny Lim 

Kehadiran beberapa mobil retro Jepang yang paling mencolok adalah hadirnya beberapa lini mobil retro dari jajaran Toyota Corolla lawas di Lowfitment Day ke 15 pada 27-28 November 2020 yang baru lalu. Salah satu yang cukup mencolok antara lain Corolla KE30 hijau milik Donny Lim yang hadir menawan dan termasuk dalam segmen VIPass pada Lowfitment Day ke 15.

Read more
video, Toyota

Nandafierdian: Toyota Great Corolla AE101 1993 

Pernah di liput hingga dua kali sebelum liputan ini, adalah Toyota Corolla AE101 atau dikenal Great Corolla (greco) di Indonesia ini adalah milik Ridho Fierdian Syahnanda alias akrab di panggil Nanda. Satu dari sekian ratus mobil modifikasi yang berproses hingga menjadi seperti yang sekarang ini. Kebanggaan bagi gettinlow.com dapat mengikuti setiap perkembangan terbaru dari mobil Nanda ini. Tetap bergaya Static...
Read more
Toyota

Ricky Setiawan: Toyota Corolla 

Walaupun masuk kategori sedan lawas, Toyota Corolla tahun 2000 ini tidak layak tampil lawas setidaknya menurut si Owner: Ricky Setiawan. Cowok yang tinggal di Margonda Depok ini pun melakukan rombakan pada bagian kaki dan juga interior menjadi seperti apa yang diinginkan. Hasilnya, langsung aja diliat nih di foto-fotonya. Toyota Corolla (2000) transmisi  Manual | bahan bakar bensin Wheels Set: Rep....
Read more
Toyota

Ridho PS: 1993 TOYOTA COROLLA 

Ridho Pierdian Syahnanda akrab disapa Nanda kali kedua tampil di artikel GettinLOW's Album dan kali ini dengan beberapa ubahan fisik pada Toyota Corolla tahun 1993 (Great Corolla) antara lain Sunroof dan velg yang secara keseluruhan bisa dibilang beraliran JDM style. Okeh langsung ke fotonya aja ya/// TOYOTA COROLLA 1993 Manual Transmission - Gasoline Wheels: Formline 15" ET.36 (7jj) Tyres: GT...
Read more
5
3