Honda

Rizky Putranda: 2010 HONDA JAZZ 

Simpel, gaya dan rapih mungkin itulah kesan yang terlihat dari mobil Honda Jazz milik Muhammad Rizky Putranda ini. Dengan velg forge mengkilap dari Leon Hardiritt, Honda Jazz Rizky terlihat semakin elegan, yuk langsung aja kita lihat penampakannya di bawah ini. HONDA JAZZ S 2010 Manual Automatic – Bensin Velg: Leon Hardiritt “18 Offset 40 Lebar 8.5jj - 9.5jj Ban: Depan...
Read more
Meet The Community, news

BRIOnesia: BRIOtherhood In Unity 

Minggu 3 April 2016 mendadak Supermal Karawaci penuh sesak dengan mobil-mobil modifikasi yang pada acara kali ini didominasi Honda Brio, adalah BRIOtherhood In Unity - acara yang diprakarsai oleh BRIOnesia, komunitas khusus pengguna Honda Brio serta didukung oleh Honda Indonesia. Acara yang diadakan di pelataran parkir lobby utama Supermal Karawaci ini berisi kegiatan kontes modifikasi untuk semua mobil dan kali...
Read more
Mercedes-Benz

Mr. Bowo’s Mercedes Benz CLS63-AMG 

Setelah pernah menampilkan liputan profil Bos Permaisuri Ban (klik disini), Bapak Wibowo Santosa – kali ini gettinlow.com bakal nunjukin satu dari koleksi mobil beliau yang kebetulan sekali cukup daily use dipakai dari rumah ke kantornya yang sekaligus menjadi toko di bilangan Jalan Mahakam Jakarta Selatan. Bpk. Wibowo Santosa dan sertifikat Dealer ship dari Vossen USA. Koleksi Pak Bowo (biasa beliau...
Read more
Honda

Witra’s 2015 Honda Brio 

Cewek juga gak mau kalah lho urusan modifikasi dan satu ini datang dari pemilik Honda Brio Satya tahun 2015 yaitu Witra Widyasari yang akrab disapa Witra. Hobby modifikasi yang tertular dari sang kekasih menjadikan dirinya memahami banyak istilah modifikasi khususnya urusan ceper-ceper-in mobil. Berbekal velg Replika AC Schnitzer, Witra ingin menunjukkan dengan bahwa soal fitment tidak melulu harus velg branded...
Read more
Honda

Ryanthama’s 2015 Honda Brio Satya 

Honda Brio sekarang bisa dibilang menjadi salah satu mobil terlaris untuk urusan kelas Pelajar dan Mahasiswa, adalah Ryanthama Adha cowok asal Cinere Depok. Ia me modifikasi mobilnya dengan tampilan ala Racing namun tetap terlihat rapih. Seperti apa jadinya, yuk langsung aja kita lihat penampakannya berikut ini. HONDA BRIO SATYA 2015 Manual Transmission – Bensin Velg: Volk Rays CE28 “15 Offset...
Read more
Holden

Rizky’s 1965 Holden Special 

Meski berusia muda, manun kesukaannya terhadap mobil klasik patut diapresiasi. Dia adalah Rizky Eka Nanda Setiawan pemuda asal bekasi yang merupakan pemilik dari mobil Holden Special tahun 1965. Walaupun terbilang newbie dalam dunia mobil klasik, namun seleranya dalam memilih mobil klasik bisa dilang cukup bagus. HOLDEN SPECIAL 1965 Manual Transmission – Bensin Velg: Volvo ‘15 Lebar 6 Depan Belakang Dunlop...
Read more
Toyota

Yudhis’ 2011 Toyota Vios 

Meski sempat tidak dipakai selama tiga tahun. Yudhistira Nerendra Wisynuputra yang akrab disapa Yudhis ini, akhirnya memiliki hasrat untuk membangun kembali toyota vios-nya. Dengan mengusung tema static, kini mobilnya sudah siap untuk menarik perhatian ketika sedang berada dijalan. Yudhis sendiri juga merupakan member dari salah satu club mobil yang berbasis di cinere depok, club tersebut bernama Anak Cinere. TOYOTA VIOS...
Read more
news

Pancasila Car MeetUp 2016 

Universitas Pancasila di bilangan Lenteng Agung mendadak ramai dengan raungan suara mobil dan gesekan spakbor mobil yang kebetulan datang untuk mengikuti acara yang diberi nama PANCASILA CAR MEET UP. Acara yang digelar pada Sabtu 12 Maret 2016 lalu ini mempu menarik 68 mobil peserta dari kapasitas 50 mobil yang disediakan. Acara yang sebenarnya adalah bagian daripada pekan mahasiswa di Universitas...
Read more
Holden

Aldo Sebastian: 1974 Holden Premier 

Usia muda namun bermobil jauh lebih tua bahkan mobilnya muncul sebelum kelahirannya - Aldo Sebastian pemilik mobil Holden Premier tahun 1974 bergaya australian taxi ini juga adalah pemilik bengkel keren Eighteen Garage di Matoa Ciganjur Jagakarsa. Penyuka mobil tua dan khususnya Holden ini terbilang apik dalam merawat sedan tua-nya ini. bahkan koleksinya pun mulai bertambah satu sepertinya... good luck pak...
Read more
video, Suzuki

Mr.Bongo: 2010 Suzuki Swift 

Penat dengan kesibukkan pekerjaan membuat Bambang Kurniawan yang akrab disapa Mas Bongo ini lebih menekuni komunitas otomotif yang beliau bidani belakangan, adalah komunitas ROBEKS: Rombongan Bekasi. Disela-selanya membina komunitas yang berjumlah lebih dari 100-an member inilah Mas Bongo mencoba berkalibrasi dengan mobil hobi-nya yaitu Suzuki Swift lansiran tahun 2010. Pelan namun pasti Suzuki Swift mulai di modif bergaya Clean &...
Read more
EST.2012 © Copyright gettinlow.com - All rights reserved
7
5