Jakarta (12/11) – Sabtu 12 November 2016 yang sedikit mendung dan sesekali diguyur gerimis rupanya tidak menyurutkan beberapa komunitas ibukota untuk melaksanakan beberapa agendanya. Salah satu komunitas yang kami sambangi acaranya pada sabtu 12 November 2016 lalu di Mitra Terrace adalah Mercedes-Benz Car Community (MBCC) yang mengadakan perayaan mewah pesta ulang tahun ke 4 berdirinya MBCC.
Acara yang berlangsung hingga pukul 9 malam ini dihadiri oleh beberapa komunitas otomotif lainnya antara lain Euro Retro Enthusiast dan Vankulture indonesia selaku tamu. Acara ini juga menggelar kontes modifikasi dan juga car limbo lho.
Yuk ah dilihat foto-fotonya.