Meet The Community, news, events

BMW MORNING WEEKEND 

BMW MORNING WEEKEND

Menghabiskan hari minggu di pagi hari bagi sebagian orang bisa bermacam-macam, bagi para pribadi-pribadi yang memiliki hobi antara lain bisa bersepeda pagi hari, bermotor bersama berkeliling kota dan bagi para petrolhead menghadiri ajang-ajang carmeet yang belakangan ini sering sekali diadakan. Memanaskan mesin mobil sembari show-off ke publik atas hasil hobi mobil yang kita tekuni dan sjuga menambah pertemanan dalam dunia…

Read more
BMW

Diwan Eurovolution: BMW E30 Mtech1 1987 

Masih berkutat di mobil lawas khas Eropa, kali ini kami ingin menyajikan mobil koleksi punggawa Toko Velg ternama Eurovolution di bilangan Condet Jakarta Timur, Mas Herdiwan Fajar atau biasa disapa Diwan. Kami temui ketika sedang berkumpul di acara morning run Euro Retro Enthusiast yang lalu. Bermodal BMW E30 tahun 1987 berbody kit Mtech1 juga beberapa atribut lainnya seperti Jok Recaro…

Read more
BMW

Fadayan’s 1991 BMW E30-M40 

Fadayan, akrab dipanggil Dayan ini ternyata memiliki keinginan terpendam memiliki BMW bergaya road race. Penggemar band DEWA ini bisa dibilang cukup telaten dalam mendandani mobilnya, pelan-pelan dia terus menyempurnakan M40 nya ini menjadi seperti apa yang dia inginkan.

Read more
EST.2012 © Copyright gettinlow.com - All rights reserved